Marianto Resmi Di Kukuhkan Sebagai Ketua DPD PKS Kabupaten Bangka

Di tempat yang sama Marianto usai pengukuhan menyampaikan, bahwa Musda ke VI ini serentak dilakukan seluruh indonesia.

“Muara hari ini serentak di lakukan seluruh indonesia. Solidaritas dan kekompakan hari ini kokoh bersama bersama masyarakat Kabupaten Bangka untuk Indonesia. Kokoh secara internal dan eksternal dan mampu merencanakan kebijakan pemerintah. Bagaimana kebijakan yang pro rakyat. Kepada seluruh partai kita sama – sama berjuang untuk Kabupaten Bangka. Ciptakan kedamaian, harmonisasi, sinergisitas dan kedamaian,” pesan Marianto.

Dalam Musda tersebut turut hadir, Pj Sekda Tony Marza, para pengurus partai, diantaranya Mariam, Subhan, Fimansyah Levi, partai PAN dan partai Umat, serta tamu undangan lainnya. (Bus)